HIDUP BUTUH PERJUANGAN © APAPUN YANG TERJADI HARI INI TETAPLAH TERSENYUM
HIDUPMU ADALAH APA YANG KAU PIKIRKAN

Jumat, 04 Mei 2012

PERCAYALAH

Kepercayaan lebih sulit daripada naik ke bulan.
Apa hubungannya kalimat tersebut???
Manamungkin, mungkin orang akan bilang begitu.
Jadi begini maksud saya.
Coba anda bilang sama teman anda kalau anda pernah naik kebulan!!!
Tapi kalau dia tidak percaya anda pernah kesana.
Mana mungkin dia tanya tentang bulan kepada anda.
Tapi coba orang percaya kalau anda pernah naik kebulan,
padahal sebenarnya anda tidak pernah naik kebulan.
Maka dia akan bertanya-tanya tentang bulan kepada anda.
Jadi sekarang, kalau anda menginginkan sesuatu.
Buatlah orang percaya kepada anda terlebih dahulu.
Maka bukanlah hal yang mustahil mereka yang akan mencari-cari anda.
Jangan pernah mengharapkan hal yang lebih kepada mereka yang tidak percaya kepada anda.



Ada lagi yanga lebih penting, yaitu kepercayan terhadap diri sendiri.
Pernahkah kita sebagai manusia tidak percaya kepada diri kita.
Saya rasa hampir semua orang pernah seperti itu.
Ketidak percayaan terhadap diri kitalah yang membuat kita tidak pernah menjadi seperti yang kita inginkan.
Seperti yang sudah dijelaskan yang diatas tadi.
Ketika pikiran kita bilang masih ada kesempatan, tetapi disatu sisi hati kita bilang tidak mungkin.
Maka yang sangat berpengaruh adalah hati kita.
Coba anda yakinkan hati kita dalam mencapai sesuatu.
Maka pikiran kitalah yang akan membawanya kesana.
Seperti yang orang bilang satukan hati dan pikiran kita.
Jadi yang utama itu adalah hati.
Keinginan kita berhubungn dengan keyakinan kita.
Tidak pernah orang yang tidak percaya mendapatkan lebih dari keinginan mereka.
Tetapi orang percaya merasa puas.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar